Sunday, May 12, 2019

16 Desa di Kecamatan Tanjunganom kabupaten nganjuk

Peta Tanjunganom
Kecamatan Tanjunganom merupakan sebuah wilayah Kecamatan yang ada di Kabupaten Nganjuk, mempunyai luas wilayah kurang lebih ± 70,84 km², perbatasan Kecamatan Tanjunganom yaitu bagian barat berbatasan dengan kecamatan Pace dan kecamatan sukomoro, sebelah selatan berbatasan dengan Kecamatan Prambon dan kecamatan pace, sebelah utara berbatasan dengan Kecamatan gondang, sebelah timur berbatasan dengan kecamatan kecamatan baron dan kecamatan ngronggot. letak gegrafis kecamatan tanjunganom yang ada di kabupaten nganjuk ada di titik koordinat 111º45'-112º13' Bujur Selatan dan 7º20' - 7º50' Lintang Selatan.


di Kecamatan Tanjunganom mempunyai sarana pendidikan berupa Sekolah Taman Kanak-Kanak berjumlah 48 buah, Jumlah Sekolah Dasar sebanyak 60 buah, jumlah sarana pendidikan SMP 8 buah, dan SMA 9 buah, dan MI sebanayak 18 buah, dan MTs 9 buah.
Kecamatan Tanjunganom terdiri dari 16 Desa yaitu :
1. Desa Kedungombo terdiri dari 5 Dusun, 11 WR dan 37 RT, Kode Pos 64482
2. Desa Semberkepuh terdiri dari  3 Dusun, 16 RW dan 80 RT. Kode Pos 64482
3. Desa Kampungbaru terdiri dari 4 Dusun, 12 RW dan 63 RT. Kode Pos 64482
4. Desa Wates terdiri dari  3 Dusun, 3 RW dan 13 RT. Kode Pos 64482
5. Desa Malangsari terdiri dari  3 Dusun, 6 RW dan 15 RT. Kode Pos 64482
6. Desa Getas terdiri dari  6 Dusun, 15 RW dan 32 RT. Kode Pos 64482
7. Desa Sonobekel terdiri dari 3 Dusun, 9 RW dan 38 RT. Kode Pos 64482
8. Desa Ngadirejo terdiri dari 2 Dusun, 7 RW dan 35 RT. Kode Pos 64482
9. Desa Banjaranyar terdiri dari  6 Dusun, 12 RW dan 53 RT. Kode Pos 64482
10. Desa Sidoharjo terdiri dari 3 Dusun, 13 RW dan 65 RT.
11. Desa Tanjunganom terdiri dari 8 lingkungan, 8 RW dan 21 RT. Kode Pos 64482
12. Desa Jogomerto terdiri dari 4 Dusun, 7 RW dan 35 RT. Kode Pos 64482
13. Desa Warujayeng terdiri dari 9 Lingkungan, 36 RW dan 200 RT. Kode Pos 64482
14. Desa Kedungrejo terdiri dari  3 Dusun, 11 RW, 49 RT. Kode Pos 64482
15. Desa Sambirejo terdiri dari  6 Dusun, 6 RW dan 28 RT. Kode Pos 64482
16 Desa Demangan terdiri dari 6 Dusun, 6 RW dan 22 RT. Kode Pos 64482

Baca Juga

Jagal Abilawa

Jagal Abilawa adalah nama samaran dari Raden Brotoseno / Bima, dia menyamarkan diri karena pada masa itu para Pandawa mendapat ujian karena ...