- Dewi Erawati (Permaisuri Prabu Baladewa)
- Dewi Surkanti ( Permaisuri Adipati Karna )
- Arya Burisrawa dan
- Bambang Rukmarata
Dewi Banowati menikah dengan Parabu SUyudana (Duryudana) dari Negara Astina, Putra Prabu Dretarasta dengan Dewi Gandari. dari perkawinan tersebut ia memperoleh dua orang putra bernama Raden Lesmana Mandrakumara dan Dewi Lesmanawati, Dewi Banowati berwatak jujur, penuh belas kasih, jatmiko (penuh dengan sopan santun), tetapi agak sedikit genit.
Menurut kisah pewayangan, sesungguhnya Banowati jatuh cinta kepada Arjuna, tetapi demi mematuhi perintah Ayahnya, ia menikah dengan Prabu Suyudana, Cintanya kepada Arjuna bersemi kembali setelah gugurnya Prabu Suyudana dalam perang Bratayuda. sesudah perang tersebut, Banowati dapat memenuhi angan-angannya untuk menikahi Arjuna, tetapi usia pernikahan tersebut tidak berlangsung lama. pada malam pernikahnnya tepat setelah perang Bratayuda berakhir ia di bunuh oleh Aswatama, Putra Resi Drona, yang membalas dendam kepada seluruh pihak Pendawa di Kurusetra, bernama dengan Srikandi (Istri Arjuna yang lain) dan Kelima Putra Drupadi (Pancawala)
No comments:
Post a Comment