Thursday, November 21, 2019

Desain Nota Oldshop Kosongan

NOTA
Desain Nota Olshop
Download 

Pengertian Nota :
Nota merupakan sebuah dokumen tertulis yang mana digunakan untuk pembelian ataupun penjualan di dalam sebuah bisnis. Nota Penjualan itu adalah bukti transaksi yang dilakukan antara pihak penjual dan pembeli sedangkan Nota Pembelian dibuat oleh pihak penjual setelah menerima bahan baku dari pihak pemasok (supplier).
Biasanya, nota dikeluarkan dalam bentuk 2 rangkap, yang mana satu untuk pihak pertama (penjual) dan lainnya untuk pihak kedua (pembeli ataupun pemasok). Hal ini dilakukan untuk mencegah kesalahpahaman yang terjadi apabila nantinya produk akan dikirimkan. 
Dalam bisnis, nota biasa juga disebut sebagai Invoice atau Faktur. Yang paling terpenting, dokumen tertulis ini harus diberikan sebelum produk diberikan agar pihak kedua bisa mengetahui berapa total pembayaran yang harus lunasi. Jangan lupa untuk memberikan tenggat waktu batas akhir.

REFRENSI DESAIN NOTA OLSHOP

Nota merupakan sebiah alat bukti pembayaran yang biasa nya digunakan dan di dapat setelah melakukan pembelian atau transaksi di tempat yang kita beli. Biasa nya nota didesain dengan simple menggunakan 2 atau 3 warna saja, namun kali ini kami akan memberika desain Nota olshop kosongan yang bisa sobat cetak sendiri dengan menggunakan print biasa dengan ukuran kertas F4 menjadi 4 bagian, desain nota olshop unik dan full color semoga bermanfaat.

Baca Juga

Jagal Abilawa

Jagal Abilawa adalah nama samaran dari Raden Brotoseno / Bima, dia menyamarkan diri karena pada masa itu para Pandawa mendapat ujian karena ...