Saturday, May 25, 2019

11 Ucapan Lebaran 2019, 1440 H, ucapan lebaran bergambar free download

Ucapan Lebaran atau ucapan selamat hari raya Idul Fitri Tahun 2019, setelah satu bulan menjalani puasa, saatnya bagi Umat Islam menyambut hari kemenangan, dimana momen lebaran merupakan hari yang memiliki nilai ukhuwah atau persaudaraan di antara sesama muslim, lebaran / Idul Fitri / Syawal juga merupakan hari setelah Bulan Ramadhan, penanda terbukanya lembaran baru yang dipenuhi dgn kesucian krena seluruh dosa telah di lebur selama bulan Ramadhan.
untuk jaman modern jaman sekarang jarak dan tempat bisa menjadi lebih dekat karena teknologi yang semakin canggih, untuk mempererat tali silaturahmi tak ada salahnya jika kita terpisah oleh jarak untuk mengirim ucapan lebaran melalui sosial media,Wa,Fbe, dan lain lain


Ucapan Lebaran / Ucapan Selamat Hari Raya Idul Fitri 2019 / 1440 H :
  1. Bila Idul Fitri adalah lentera, izinkan membuka tabirnya dengan maaf agar cahayanya menembus jiwa fitrah dari tiap khilaf Selamat Hari Raya Idul Fitri
  2. Berbuat khilaf adalah sifat Meminta maaf adalah kewajiban Dan kembalinya Fitrah adalah tujuan MOHON MAAF LAHIR DAN BATHIN
  3. Andai jemari tak sempat berjabat. Jika raga tak bisa bersua. Bila Ada kata membekas luka. Semoga pintu maaf masih terbuka. Selamat Idul Fitri 1440 H
  4. Bila ada langkah membekas lara Ada kata merangkai dusta Ada tingkah menoreh luka Mohon maaf lahir dan bathin Selamat hari raya Idul Fitri 1440 H
  5. Seiring Kumandang Takbir di 1 Syawal, ku mohon maaf darimu, keikhlasanmu untuk memaafkan merupakan sesuatu yg indah, Semoga Allah menerima semua amal ibadah kita, Selamat Idul Fitri, Mohon Maaf Lahir & Batin.
  6. May the grace Allah light up your heart and bless you and your family members with warmth, happiness, joy and peace, Wishing you a blissful eid.
  7. Idul Fitri is not the final part of something to our story to be better in this word. So, let this time guide us to see a right way to be a better person. Happy Idul Fitri.
  8. Happy eid mubarak, let us forget our mistake in the past with all the forgiveness and may god gives us abundantly of happiness and prosperity ahead.
  9. on the last day of ramadhan this year, utter, we apologize for all the mistakes, and may we reunite with ramadhan next year, Amin Ya Rabbal 'Alamin.
  10. When it's black flip it to white, when it's dark flip it to light, for every mistake flip it to forgiveness, happy eid!
  11. mata kadang salah memandang, mulut sering menyakit hati yg tak salah, hati rering salah berprasangka, sepenuh hati menghaturkan maaf, ku ucapkan selamat lebaran, Minal Aidin Wal Faidzin, mohon maaf lahir dan batin
  12. sucikan hati dengan dzikir, cerahkan hati dengan pikir, teruslah bersyukur dengan menebar senyuman, dengan kerendahan hat ku ucapkan selamatan hari raya idul fitri.
  13. lidah bisa tajam mengucap kata, hati bisa salah menuai dengki, tindakan bisa menyakiti, di hari yang penuh dengan kesucian ini, mohon segala salah dan khilaf di maafkan. mohon maaf lahir dan batin.







Baca Juga

Jagal Abilawa

Jagal Abilawa adalah nama samaran dari Raden Brotoseno / Bima, dia menyamarkan diri karena pada masa itu para Pandawa mendapat ujian karena ...